5 Besar Anjing Raksasa Dunia
Adakah diantara anda yang takut anjing seperti saya? kalo ada Toss dulu... hehe. Bagi anda yang bernasib seperti saya (Ketakutan berlebihan pada Anjing), bisa saja setelah membaca 5 Besar Anjing Raksasa Dunia ini akan makin takut pada doski. Bagaimana tidak, ukuran normal aja sudah bisa membuat kita lari tanpa aba-aba apalagi ukuran wah jenis ini :
5. Newfoundland
Beratnya mencapai 60 sampai 70 kg (laki-laki) anjing Newfoundland. walau tak terlalu tinggi, namun anjing ini dianggap oleh sebagian orang sebagai yang terkuat dari semua anjing, anjing ini juga unggul di operasi penyelamatan air karena memang Kakinya berselaput yang membuatnya menjadi perenang yang luar biasa.
4. Neapolitan Mastiff
Beratnya bisa mencapai 70-90 kilo. beberapa orang bilang wajahnya cukup menggemaskan, but..sebenarnya anjing ini cerdas.
yang ini tipe anjing petarung, jadi lumayann agresif sama anjing lain. ada yang bilang "though many will not start fights, they will surely finish them." tapi loyal sama keluarga, jadi bagus jadi anjing penjaga. anjingnya gak terlalu suka keluyuran, jarang bersuara kecuali kalo terprofokasi, tidak kenal takut, dan punya kelebihan kulit yang wow.
seperti anjing besar lainnya, hidupnya singkat. 7-9 tahun. punya masalah dengan mata, dan banyak sekali masalah kesehatan.
2. Saint Bernard
Dalam keadaan berdiri, tingginya bisa mencapai 35 inchi, sedangkan berat tubuhnya bisa mencapai 73-117 kg. Saint Bernard juga dikenal sebagai anjing yang sangat loyal pada majikanya, walaupun dia juga dikenal sebagai anjing yang agresif.
3. Tibetan mastiff
Terbesar yang tercatat adalah 130 kilo. biasa dengan lingkungan dingin. Anjing ini merupakan keturunan kuno, masih sedikit liar dan susah dilatih. di tibet digunakan sebagai anjing penjaga rumah, kuil, atau gembala. bisa melawan predator seukuran serigala atau leopard putih. yang ini berbulu, gak seperti mastiff yang laen.
gak seperti anjing besar laen, yang ini masa hidupya cukup lama, 10-14 tahunan
1. English Mastiff
Anjing ini bisa mencapai berat lebih dari 100 kilo, tercatat di guiness sampe 156 kilo. cukup bagus sebagai anjing penjaga, tampang galak dan ukuran yang gila besarnya cukup kuat untuk menjatuhkan orang dewasa.
Seperti anjing besar lainnya, umurnya gak panjang, sekitar 7-10 tahun. yang satu ini emang makannya banyak, tapi jangan kebanyakan, dia punya masalah dengan obesitas.
Trimakasih sudah membaca Besar Anjing Raksasa Dunia Wassalam..!! ^^
(berbagai sumber)
Baca Juga
Post a Comment
Post a Comment